Himbauan persiapan ekuliah Semester Antara 2024-2025
Berdasarkan Kalender Akademik 2024-2025 bahwa Perkuliahan Semester Antara dimulai 14 Juli 2025, maka dengan ini UPT.E-learning akan melakukan penutupan akses laman ekuliah.unisba.ac.id (maintenance mode), pada tanggal 9 s.d. 13 Juli 2025. Berkenaan dengan hal tersebut, maka disarankan kepada Bapak/Ibu Dosen untuk memperhatikan hal-hal sebagai berikut : Dimohon kepada setiap dosen…